Category Archives: Lifestyle
5 Jenis Wajah Ini Dianggap Menarik oleh Peneliti, Kamu Setuju?
BEST PROFIT – Wajah tampan, cantik, dan menarik memang relatif dan sulit ditentukan standarnya. Meski begitu, banyak penelitian yang dilakukan untuk menentukan wajah yang dianggap menarik oleh lawan jenis.
Dari sekian banyak penelitian, DewiKu sudah merangkum 5 yang paling populer. Penasaran?
1. Wajah simetris
Menurut studi dalam Journal of Comparative Psychology, wajah yang simetris dianggap lebih menarik untuk dilihat. Pria pun lebih suka memandangi wajah lawan jenisnya yang terlihat simetris.
Hal ini juga berlaku pada anak kembar. Anak yang memiliki wajah lebih simetris dianggap lebih menarik dan ini berlaku sebaliknya. BESTPROFIT

2. Wajah serupa
3. Wajah yang terlihat dewasa
Studi pada tahun 2012 menyebutkan bahwa pria yang berwajah dewasa dan terlihat lebih tua lebih memikat lawan jenis daripada yang baby face. Hasil penelitian ini kemudian berkembang dan ngetrend dengan sebutan ‘George Clooney efect’. PT BESTPROFIT
4. Wajah pria brewok
5. Pria dengan bekas luka di wajah
Journal of Personality and Individual Differences membuktikan jika pria dengan bekas luka di wajah terlihat lebih menarik di mata wanita. Namun, hal yang sama berlaku sebaliknya. Wanita dianggap nggak menarik jika wajahnya terdapat bekas luka.
Itulah beberapa karakter wajah yang dianggap menarik oleh lawan jenis. Bukan cuma opini belaka, hasil ini sudah dibuktikan dari penelitian. Nah, menurut kamu, karakter nomer berapa yang paling sesuai dengan logika?
Sumber: dewiku.com